detikHot
Anak-anak Tak Tahu Cornelia Agatha Bercerai
Proses persidangan cerai artis Cornelia Agatha dan Sonny Lawlani masih berlanjut di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Dalam persidangan hari ini, Selasa (4/6/2013), keduanya kembali absen dan hanya diwakilkan kuasa hukum masing-masing.
Selasa, 04 Jun 2013 14:10 WIB







































