detikNews
Ironi Koruptor dari Diskon Hukuman hingga Gampang Dapat Remisi
Karpet merah tergelar bagi para koruptor. Belum tuntas fenomena diskon vonis, kini muncul kemudahan bagi para koruptor untuk mendapatkan remisi.
Selasa, 02 Nov 2021 12:51 WIB