Sepanjang tahun 2024, lebih dari 20 juta jemaah mendapat pelayanan prima di Masjidi Haram. Data ini diungkapkan oleh Otoritas Masjidil Haram Arab Saudi.
Presiden ke-7 RI Jokowi tak dapat menghadiri langsung Kongres III Projo. Meski begitu, Jokowi tetap menyampaikan pesannya kepada para relawan melalui video.
Presiden ke-7 RI Joko Widodo menegaskan tidak pernah meresmikan bandara Khusus PT Indonesia Morowali Industrial Park atau IMIP Private Airport di Morowali.
Jokowi memamerkan sistem pembayaran QRIS saat berbicara di Bloomberg New Economy Forum 2025. Sedangkan Gibran juga menyinggung soal QRIS saat di Afsel.
Polda Metro mengumumkan hasil gelar perkara khusus yang dilakukan atas permintaan Roy Suryo cs setelah resmi ditetapkan tersangka dalam perkara ijazah Jokowi.