detikInet
Samsung Siapkan Pesaing Gelang Pintar Xiaomi
Kesuksesan Xiaomi menjual lebih dari 10 juta unit gelang pintar menggoda Samsung membesut perangkat serupa. Raksasa elektronik asal Korea Selatan ini dikabarkan tengah mengarap perangkat wearable sebagai pesaing Mi Band.
Selasa, 10 Nov 2015 16:32 WIB







































