detikNews
Kang Ibing di Mata Dada Seniman Religius
Sosok Kang Ibing yang dikenal sebagai seniman sekaligus mubalig, memiliki nilai tersendiri di mata Wali Kota Bandung Dada Rosada. Kang Ibing dinilainya seniman yang religius.
Jumat, 20 Agu 2010 09:14 WIB







































