Sepakbola
Hadapi Bayern, Klopp Tak Risaukan Komitmen Goetze & Lewandowski
Pelatih Borussia Dortmund Juergen Klopp menegaskan bahwa tak perlu ada kerisauan mengenai komitmen dari Mario Goetze dan Robert Lewandowski ketika mereka berhadapan dengan Bayern Munich di final Liga Champions.
Selasa, 14 Mei 2013 00:25 WIB







































