Dyandra Promosindo akan menyelenggarakan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2021 secara hybrid, online dan offline. IIMS dibuka 15-25 April 2021.
Mulai pekan depan, Indonesia International Motor Show (IIMS) akan digelar secara hybrid, online maupun offline yang berlokasi di JIExpo, Kemayoran, Jakarta.
Selama gelaran ini, masyarakat dapat menikmati beragam promo untuk Kredit Kendaraan Bermotor (KKB), Kredit Pemilikan Rumah (KPR) dan Kredit Sepeda Motor (KSM).
Pandemi yang masih melanda Indonesia membuat pameran otomotif mundur terus. Pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) bakal digelar secara virtual.