Merih Demiral menyumbangkan gol dalam waktu singkat saat laga Turki melawan Austria di babak 16 besar Euro 2024. Gol Demiral itu mengukir sejarah Piala Eropa.
Timnas Austria dijagokan memetik kemenangan atas Timnas Turki di babak 16 besar Euro 2024. Das Team diprediksi menang tipis untuk lolos ke babak berikutnya.
Ketum PSSI Erick Thohir mengakui Indonesia masuk grup berat di ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026. Ia berharap Garuda bisa meniru Austria dan Georgia.
Asisten Juergen Klopp di Liverpool, Pep Lijnders, akan memulai karier barunya sebagai pelatih musim depan. Dia akan menangani klub Austria Red Bull Salzburg.