YouTube punya beragam konten. Apapun yang ingin kalian tonton, ada di sini. Sepanjang 2018, ada 8 jenis video YouTube yang banyak ditonton. Ini dia daftarnya.
Atta Halilintar sangat berterima kasih kepada Majelis Lucu Indonesia. Gara-gara dinilai tak berfaedah, Atta mengaku justru chanel YouTube-nya makin laris.
Belum lama ini, konten YouTube Atta Halilintar dikomentari oleh Majelis Lucu Indonesia (MLI). Videonya yang membahas tentang cewek matre disebut tak berfaedah.