detikNews
Bendera Palestina di Rumah Warga Depok Diturunkan Usai Didatangi Polisi
Pemilik rumah di Beji, Depok, akhirnya mengibarkan bendera Merah Putih usai didatangi polisi. Bendera Palestina yang sebelumnya berkibar sudah diturunkan.
Kamis, 12 Agu 2021 12:05 WIB