detikBali
Terdakwa Ipda Aris Tuding Jaksa Berhalusinasi di Perkara Pembunuhan Nurhadi
            Terdakwa Ipda I Gde Aris Chandra Widianto menuding jaksa penuntut umum (JPU) berhalusinasi dalam menyusun dakwaan perkara pembunuhan Brigadir Nurhadi.         
         
            Senin, 03 Nov 2025 14:35 WIB         
      
 
 
 
 






































