Baru saja bercerai dari Tommy Kurniawan, lantas tak membuat mantan istri Tania Nadira membuka hati pada pria lain. Dia mengaku kerap masih terkenang Tommy.
Tommy Kurniawan diketahui menikah pada 11 April 2011 dengan Fatimah Tania Nadira. Pernikahan itu sempat heboh karena keluarga Tania tak memberi restu. Ternyata tak hanya itu saja.