detikFinance
Mau Upgrade Kilang Balikpapan, Pertamina Pedekate BUMN Azerbaijan
Pertamina mendekati Socar, BUMN migas Azerbaijan, untuk menggarap upgrade kilang Balikpapan. Nilai investasi diperkirakan mencapai Rp 84 triliun.
Rabu, 30 Mei 2018 18:12 WIB







































