Terdakwa kasus korupsi ASABRI, Benny Tjokrosaputro akan menjalani sidang pembacaan vonis hari ini. Benny Tjokro akan mendengarkan vonis yang dibacakan hakim.
Beberapa indikator makro antikorupsi yang menunjukkan angka positif patut diduga hanya menjadi isyarat dari semakin melemahnya korupsi konvensional saja.
Kejari Jakpus menang atas gugatan perdata terkait aset negara Kapal senilai Rp 5,5 miliar. Kapal itu disita dari Heru Hidayat dari perkara korupsi Jiwasraya.
Kejaksaan Agung (Kejagung) melakukan sita eksekusi terhadap 220 tanah terpidana Benny Tjokrosaputro. Aset yang dieksekusi adalah tanah di Banten dan Bogor.
Benny Tjokro tak terima dituntut hukuman pidana mati oleh jaksa dalam kasus dugaan korupsi di PT ASABRI. Benny membandingkan 'dosa' eks direktur utama ASABRI.