detikNews
Korban Mutilasi di Kalibata City Dieksekusi di Apartemen di Jakpus
Korban dieksekusi di sebuah apartemen di kawasan Pasar Baru, Jakarta Pusat. Di situ korban dimutilasi, lalu disimpan jasadnya di Apartemen Kalibata City.
Kamis, 17 Sep 2020 17:13 WIB