Jaksa menuntut mantan Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol dengan hukuman mati atas upaya gagal memberlakukan darurat militer. Sidang berlanjut hingga Februari.
Trump mengunggah postingan via media sosial Truth Social yang mengklaim diri sebagai "Presiden Sementara Venezuela", beberapa hari setelah AS menangkap Maduro.
Ketua Partai Komunis Vietnam berambisi menggabungkan jabatan ketua partai dan presiden. Langkah ini dipandang sebagai upaya memperluas mandat kekuasaan.