detikFinance
Prabowo Ungkap Penerima MBG Tembus 55 Juta, Bandingkan dengan Brasil
Presiden Prabowo Subianto menyampaikan program Makan Bergizi Gratis (MBG) telah mencapai 55 juta penerima dalam waktu satu tahun.
Senin, 05 Jan 2026 23:09 WIB







































