detikNews
Polda Riau Tindak 44 Kejahatan Kehutanan di 2025, 2.316 Ha Lahan Terdampak
Polda Riau mengungkap 44 kasus kejahatan terhadap lingkungan han hutan di Provinsi Riau. Kasus ini menimbulkan 2.316 hektare lahan terdampak.
Selasa, 08 Jul 2025 15:11 WIB