Kabar buruk bagi suporter Senegal dan Pantai Gading. Gegara aturan larangan berkunjung dari Donald Trump, mereka nggak bisa nonton Piala Dunia 2026 di AS!
Legenda sepakbola Portugal, Luis Figo, merasa Spanyol berpotensi untuk bisa juara Piala Dunia 2026. Namun, dia juga berharap Cristiano Ronaldo cs bisa ke final.