detikNews
Tito Tegaskan Percepatan Pemulihan Pascabencana Sumatera Prioritas Utama
Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Muhammad Tito Karnavian menegaskan percepatan pemulihan pascabencana Sumatera menjadi prioritas utama pemerintah.
Senin, 12 Jan 2026 21:10 WIB







































