Lionel Messi mengejutkan skuad Barcelona dengan kunjungannya ke Camp Nou. Pemain terbaik dunia ini rindu dan ingin kembali ke stadion yang membesarkannya.
FC Barcelona akan kembali ke Camp Nou pada 7 November 2025 untuk latihan terbuka. Stadion sedang direnovasi menjadi salah satu yang paling modern di dunia.
Jarak Barcelona dengan Real Madrid terpangkas jadi hanya tiga poin usai jornada 12. Pelatih Barca Hansi Flick menegaskan, timnya cuma fokus pada diri sendiri.