Manajer Chelsea Liam Rosenior tidak suka Arsenal dikritik karena cuma jago bikin gol dari bola mati. Menurut Rosenior, itu adalah cara sah untuk menang.
Arsenal mempertahankan mental juara, yang akan terus terjaga sampai akhir musim. Mikel Merino tegaskan, timnya terus lapar untuk menang terus dan jadi kampiun!