detikKalimantan
Murid di Kubu Raya Diduga Gagal Naik Kelas gegara Belum Bayar LKS
Seorang wali murid di MTSS Kubu Raya, merasa tak terima. Rapor putranya diduga ditahan oleh wali murid hingga diurungkan naik kelas, karena belum bayar LKS.
Selasa, 22 Jul 2025 08:30 WIB