detikHot
YG Entertainment Ungkap Kondisi 10 Artis yang Positif COVID-19
Sepuluh artis YG Entertainment dari grup iKON hingga TREASURE dinyatakan positif COVID-19. Manajemen pun mengungkap kondisi terkini para artis.
Kamis, 03 Feb 2022 14:47 WIB