detikPop
Cha Eun Woo Siap Wamil, Begini Rencananya
Cha Eun Woo, aktor dan member ASTRO, siap menjalani wajib militer. Manajemennya mengonfirmasi pendaftaran dan proses wawancara telah selesai.
Senin, 12 Mei 2025 06:14 WIB