"Saya yang antar, kalau perlu saya di depan (Bawaslu). Tapi tolong sertakan dengan data, jangan hanya framing, jangan hanya asal omong,," ujar Wakil Ketua TKN.
Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Timur menegaskan, masyarakat yang tidak ikut pemilihan umum (pemilu) alias golput adalah haram. MUI meminta masyarakat untuk ikut peran serta atau mencoblos di pemilu 2014 nanti.
Majelis Ulama Indonesia (MUI) pada tahun 2009 telah memutuskan fatwa bahwa merokok haram hukumnya bagi wanita hamil, anak-anak, remaja dan jika dilakukan di tempat umum.
Majelis Ulama Indonesia (MUI) akhirnya mengeluarkan fatwa bahwa rokok haram untuk anak-anak, remaja dan wanita hamil. Rokok juga diharamkan di tempat umum.
Sidang komisi Ijtima Ulama Fatwa III MUI yang membahas fatwa rokok tidak berhasil menemukan titik temu. Komisi hanya menghasilkan 4 alternatif fatwa. Salah satunya, rokok haram dalam kondisi tertentu.
Wakil Presiden M Jusuf Kalla meminta agar fatwa-fatwa yang dikeluarkan MUI tidak meresahkan masyarakat. Fatwa seharusnya memberi solusi terhadap persoalan-persoalan umat Islam