detikSport
Luncurkan Suvenir, INAPGOC Sediakan Kios di Tiap Venue Asian Para Games
Panitia penyelenggara Asian Para Games (INAPGOC) meluncurkan suvenir. Panitia mematok target penjualan capai Rp 50 miliar dengan menyediakan kios di tiap venue.
Rabu, 03 Okt 2018 19:27 WIB







































