detikNews
Gedung KPK Ditembak Laser, KPK: Yang Tepat 'Berani Jujur Hebat'
Gedung Merah Putih KPK ditembaki laser untuk menyuarakan kritik ke KPK dengan tulisan 'Berani Jujur Pecat' semalam. KPK merasa jargon tersebut tidak tepat.
Selasa, 29 Jun 2021 08:37 WIB