detikOto
Mobil China yang Coba Dobrak Dominasi Jepang
Melihat potensi yang besar di Indonesia, pabrikan China tidak ingin ketinggalan. Beberapa produsen mobil China sudah menanamkan investasinya di Indonesia.
Jumat, 16 Feb 2018 14:16 WIB







































