Juventus harus angkat koper dari Piala Dunia Antarklub 2025 setelah didepak Real Madrid. Pergantian pemain Bianconeri dipaksakan terjadi karena faktor cedera.
Parma dikabarkan mendekati Daniele De Rossi untuk menjadi pelatih usai ditinggal Cristian Chivu ke Inter Milan. Selain itu, ada 2 nama opsi lain yang diincar.