Danau Malawen di Kalimantan Tengah menyimpan legenda tragis Kumbang Banaung dan Intan. Kisah cinta mereka berujung pada perubahan sungai menjadi danau.
Pemerintah Samosir rencanakan pembangunan Long Beach sepanjang 22 km di Danau Toba untuk revitalisasi pariwisata dan ekonomi lokal, dukungan Gubernur Sumut.
Air Danau Toba mendadak keruh akibat cuaca ekstrem, bertepatan dengan revalidasi Toba Caldera Unesco Global Geopark 2025. Fenomena ini viral di media sosial.
Setelah menerima 'kartu kuning' dari UNESCO pada tahun 2023 silam, baru dua tahun berselang, tepatnya tahun 2025 ini semua pihak 'mendadak' peduli Danau Toba.
15 danau prioritas nasional dalam kondisi kritis. Menteri Lingkungan Hidup, Hanif Faisol Nurofiq, ungkap rencana strategis dalam penyelamatan 15 danau tersebut.
Arena Lakeside Kemayoran menawarkan pengalaman kuliner unik dengan berbagai restoran, suasana tenang, dan pemandangan danau. Tempat ideal untuk quality time!