detikJabar
Vandalisme Muncul di Flyover Pasupati Jelang Persib vs Persija
Aksi vandalisme menjelang laga Persib vs Persija di Bandung mencoreng suasana. Satpol PP menyesalkan tindakan ini dan berupaya mencari pelaku.
34 menit yang lalu







































