Era kejayaan ponsel keyboard fisik BlackBerry kembali hadir hadirnya Titan 2 dan Zinwa Q25, dua perusahaan China yang membangkit BlackBerry dari 'alam kubur'.
BlackBerry, dulu bernama Research In Motion (RIM), bangkrut di jagat ponsel karena kesalahan pucuk pimpinannya, bahkan mungkin menjadi faktor terbesar.
BlackBerry, ponsel ikonik yang pernah mendominasi pasar, kini kembali dicari Gen Z. Banyak yang berburu model bekas untuk nostalgia dan detoks digital.