detikTravel
Masuk Rimba Kalimantan dan Bertemu Orangutan, Berani?
Sinyal ponsel adalah sesuatu yang 'langka' saat mulai masuk ke rimba Kalimantan. Namun orangutan dan monyet bukan sesuatu yang langka di sini. Mereka siap menyambut Anda saat memasuki Kawasan Taman Nasional Tanjung Puting. Berani?
Selasa, 27 Agu 2013 13:48 WIB







































