Ketua KPU RI periode 2017-2022, Arief Budiman, datang ke gedung Merah Putih KPK, Jakarta, untuk diperiksa sebagai saksi kasus Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto.
Kejagung masih melacak mantan staf khusus Mendikbudristek era Nadiem, Jurist Tan, yang merupakan tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan laptop Chromebook.