detikNews
Protes Saluran Irigasi Kering, Petani di Brebes Tanami Pisang
Puluhan petani di Brebes menanami saluran irigasi dengan pohon pisang. Hal itu disebabkan karena saluran irigasi kering meski sudah memasuki musim hujan.
Jumat, 05 Jan 2018 12:41 WIB







































