Pelukis Cilik Ramaikan Pasar Seni Lukis di Balai Pemuda
Dari 168 pelukis yang mengikuti Pasar Seni Lukis Indonesia (PSLI) 2011, tampak seorang bocah memiliki stand yang penuh lukisan aklirik. Tanpa berpikir laku atau tidak, Putri Yunma Salsabila Uphadana (8) terus melukis menambah koleksi.
Rabu, 11 Mei 2011 08:21 WIB







































