detikNews
Buruh Tuntut Kenaikan UMP, Menaker: Itu Kewenangan Kepala Daerah
Kaum buruh melakukan aksi turun ke jalanan bahkan sampai memblokir tol untuk menuntut kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP) menjadi Rp 3 juta. Menteri Tenaga Kerja Hanif Dhakiri menanggapi hal tersebut.
Kamis, 27 Nov 2014 19:24 WIB







































