Senator AS, Ron Wyden dan Marco Rubio meminta pemerintahan Presiden Joe Biden untuk mendesak pemerintah Turki agar memperbaiki catatan hak asasi manusianya.
Seorang karyawan rumah sakit di AS ditangkap polisi. Karyawan itu ditangkap setelah diduga dengan sengaja merusak setidaknya 500 dosis vaksin virus Corona.