detikNews
DPRD Batu Akan Panggil KPU
DPRD Kota Batu akan mendatangkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Batu terkait dugaan penggunaan ijazah palsu Walikota Batu Eddy Rumpoko. Rencananya dewan akan meminta penjelasan atas kasus tersebut.
Selasa, 06 Jul 2010 15:14 WIB







































