detikNews
Panglima TNI: Bukan Pemotongan Uang Makan, Tapi Masalah Dana Operasi
"Ini masalah paket operasi terkait penguatan pasukan, yang semula 34 orang jadi 90 orang. Jadi dana operasi yang biasanya untuk 34 orang dibagikan ke 90 orang," kata Panglima TNI Djoko Santoso.
Jumat, 13 Agu 2010 15:09 WIB







































