Polresta Malang Kota menggelar Bakti Kesehatan di Kampung Tematik Warna-Warni, Kota Malang. 54 warga tampak antusias mendapatkan layanan kesehatan gratis.
Warga Ciater, Tangerang Selatan bersyukur dengan adanya program Cek Kesehatan Gratis. Dia mengatakan biaya cek dengan dana pribadi bisa mencapai Rp 1 juta.
Wali Kota Cimahi, Ngatiyana, marah atas meninggalnya pasien BPJS di RSUD Cibabat. Ia minta evaluasi manajemen dan audit klinis untuk perbaikan layanan.