detikNews
Total 150 Kapal Dikerahkan ke Lokasi Jatuhnya Pesawat Sriwijaya Air SJ182
Basarnas mengerahkan 150 kapal dalam proses pencarian pesawat Sriwijaya Air SJ182. Sebagian besar masih berada di lokasi pencarian di Kepulauan Seribu.
Minggu, 10 Jan 2021 19:29 WIB