Ada 2.667 orang diamankan dari demonstrasi menolak omnibus law UU Cipta Kerja yang berujung rusuh di Jakarta bulan ini. 67 orang ditahan, termasuk 31 pelajar.
Kapolda Metro, Pangdam Jaya, dan Gubernur Anies bertemu dengan kepala sekolah se-Jabotabek. Mereka membahas siswa yang ikut demonstrasi menolak omnibus law.
Menurut Duta Besar RI untuk UEA Husin Bagis, mesranya hubungan RI-UEA, sebagai bentuk apresiasi pada Jokowi yang dinilai sosok yang bijaksana dan jujur.
Massa dari berbagai elemen akan kembali menggelar unjuk rasa pada 28 Oktober 2020. Polisi menyebut massa tidak lagi seluruhnya mengarah ke Istana Merdeka.