detikNews
Polisi Prancis Buru Pelaku Tabrak Lari yang Tewaskan Bocah Turki
Kepolisian Prancis menggencarkan pengejaran seorang pengemudi mobil yang menabrak mati seorang bocah asal Turki berumur 9 tahun.
Jumat, 14 Jun 2019 13:30 WIB







































