Kali ini, giliran Ivan Gunawan yang kembali dengan kabar serupa. Hal tersebut dikatakan Ivan saat ditemui di kawasan Daan Mogot, Jakarta Barat, Selasa (14/10/2014) malam.
Salah satu nama pria yang pernah dekat dengan Ayu Ting Ting adalah Husein 'Idol'. Penyanyi ajang pencarian bakat itu sampai pernah memberikan cincin untuk Ayu.
Ivan Gunawan mulai bosan ditanya mengenai hubungannya dengan pedangdut Ayu Ting Ting. Padahal sebelumnya, Ivan begitu menggebu-gebu ingin menjalin hubungan dengan pelantun 'Alamat Palsu' tersebut. Kenapa?
Kabar adanya hubungan asmara antara Husein 'Idol' dengan Ayu Ting Ting berakhir tanpa kejutan. Pria itu kini mengakui memang pernah tertarik pada sang pedangdut tapi bukan berarti cinta.
Ini masih tentang kedekatan Ayu Ting Ting dengan sejumlah pria. Masih ingat, nama Husein 'Idol' pernah disebut-sebut dalam deretan pria-pria yang dekat dengan Ayu?
Ivan Gunawan kini sudah tak terlalu ngoyo soal hubungannya dengan pedangdut Ayu Ting Ting. Sebab, ia kini mengakui memang sulit menaklukkan hati Ayu yang masih dingin.