detikTravel
Pantai Gapang, Rahasia Foto Keren di Ujung Barat Indonesia
Pantai Gapang di Pulau Sabang, Aceh punya panorama cantik. Hening, sepi, dan pemandangan yang indah, begitulah pantai ini mencuri perhatian wisatawan. Pantai ini pun menjadi objek dan inspirasi bagi fotografer.
Selasa, 13 Nov 2012 10:52 WIB







































