JK menegaskan pemerintah pusat akan membantu pemulihan akibat gempa di Lombok, NTB. Status bencana nasional diberikan jika pemerintah daerah kolaps akibat gempa
Distribusi logistik bantuan korban Lombok terus bergulir. Salah satunya, dari Pangkalan TNI AU Abdulrachman Saleh yang mengirim bantuan seberat 79.605 kg.