detikFinance
Agus Marto: Proyek Tak Jelas, Anggaran Kemenhan Diblokir
Agus Martowardojo mengungkapkan anggaran Kementerian Pertahanan (Kemenhan) masih diblokir. Hal ini disebabkan ada satu proyek di kementerian tersebut yang masih belum jelas.
Kamis, 22 Nov 2012 11:32 WIB







































