detikFood
Restoran 'Pharmacy' Karya Seniman Damien Hirst Kembali Dibuka
Seniman Inggris kembali membuka restoran 'Pharmacy' yang sempat tutup tahun 2003. Farmasi jadi tema restoran klasik ini.
Sabtu, 20 Feb 2016 11:29 WIB







































